Nikmatnya "W 'Dank" di Puncak Gereja Ayam

Perjalanan di pagi yang cerah, dari tengah kota Yogyakarta menuju Bukit Rhema, Magelang dimana Gereja Ayam berada, memakan waktu kira2 1 jam 30 menit.

Sejenak nyicipi secangir kopi Luwak di area Candi Pawon.

 sepanjang jalan masuk, berjajar di atas tampah biji2 kopi hasil dari luwak dari awal hingga sudah dibersihkan.

Si Luwak yang nyenyak di rumahnya....

Gereja Ayam, Bukit Rhema, Magelang

Untuk mencapai gereja bisa jalan menanjak kira2 200M atau ikut jeep dengan membayar extra.
Tiket masuk Rp.20.000,-/ pax sudah termasuk snack di Kedai Rakyat W'dank Bukit Rhema.

Masih sepi kalau datang pagi hari, bisa lebih menikmati pemandangan dan details dengan tenang.....



 Di dalam Gereja Ayam 

Salah satu Ruang Doa

 Dari bagian paruh, di kejauhan bisa terlihat Candi Bodobudur

 Dari atas mahkota.....

 
 menikmati bukit ditemani wedang jahe dan singkong goreng.....

"Though the mountains be shaken and the hills be removed, yet my unfailing love for you will not be shaken nor my covenant of peace be removed,” says the LORD, who has compassion on you."

Isaiah 54:10

"Sebab biarpun gunung-gunung beranjak dan bukit-bukit bergoyang, tetapi kasih setia-Ku tidak akan beranjak dari padamu dan perjanjian damai-Ku tidak akan bergoyang, firman TUHAN, yang mengasihani engkau."

Yesaya 54:10


Comments

Popular posts from this blog

Rest and Refresh Yourself

My Sweet Jambu Bol Jamaika

Planting Seeds in Life

Enjoying Bright Happy Days

A Walk In The Rain

My Sweet Petrea