Easy No-Bake Fruit n Nut Energy Cookies

Latihan angkat beban atau lari, kalau perlu energi tambahan, selain pisang, kadang aku makan saja energy bar, supaya ada tambahan sedikit tenaga untuk menyelesaikan putaran terakhir.

Penggemar kacang2an, dan buah2an kering, ingin juga coba buat yang mudah dan isinya yang kami suka.
Kalau aku pilih yang sangat mudah,  artinya tidak perlu baking, hanya campur2 saja langsung jadi haha...

Easy No-Bake Fruit n Nut Energy Cookies

Ingredients : 
1/2 cup dried cheeries
1/2 cup dried cranberries ( bisa diganti raisins/ apricot dll sesuai selera )
1/2 cup nuts& seeds ( almond, chasew nuts, walnuts, sunflower seed, pumpkin seed, campuran atau pilih sesuai selera ) dihancurkan kasar
1/2 cup rolled oats
1/2 cup peanut butter
1/2 cup raw honey
1/2 cup protein powder chocolate/ vanilla ( optional )
1 teaspoon vanilla extract
1/2 teaspoon ground cinnamon

Toasted oats and nuts
Cara membuatnya :
1. Oats & nuts di toast diatas pan, sampai oats terlihat kecoklatan, dan aroma nya wangi +/- 4 menit.
2. Masukkan semua bahan ke dalam wadah besar aduk merata.
3. Ambil ukuran 1 tablespoon adonan dan letakan semua di atas tray, dinginkan di dalam kulkas 1 jam sebelum disajikan. kira2 menjadi 15 cookies.




enak beneran lho, nikmat dengan teh panas..... makan 1 sudah cukup, kenyang yummm.....


" Janganlah engkau menganggap dirimu sendiri  bijak, takutlah akan TUHAN  dan jauhilah kejahatan; itulah yang akan menyembuhkan tubuhmu  dan menyegarkan tulang-tulangmu." 
 
Amsal 3:7-8








Comments

Popular posts from this blog

Rest and Refresh Yourself

My Sweet Jambu Bol Jamaika

Planting Seeds in Life

Enjoying Bright Happy Days

A Walk In The Rain

My Sweet Petrea